Panduan membaca candlestick level dasar, ingin tahu caranya?
Bila jawaban Anda adalah "ya", silahkan lanjutkan membaca artikel ini sampai selesai, nanti kami jamin Anda akan tahu caranya membaca candlesick dan manfaatnya bisa membaca candlestick..
Candlestick adalah tool yang ada di metatrader4 yang fungsinya untuk melihat naik turun harga mata uang yang diperdagangkan di pasar forex dunia.
Langsung saja kami jelaskan caranya membaca candlestick, sebelumnya lihat gambar candlesticks dibawah ini!
Ganbar di atas merupakan 2 gambar candlesticks yang warna kotaknya berbeda, candlesticks A warna kotaknya hitam, sedangkan candlestick B warna kotaknya adalah putih.
Itu artinya adalah :
Gambar di atas menunjukkan nama-nama bagian dari candlestick :
Gambar di atas adalah menunjukkan letak harga high (tertinggi), harga low (terendah), harga open (pembukaan) dan harga close (penutupan).
Demikianlah panduan caranya membaca candlestick level dasar itu yang dapat kami jelaskan kepada Anda, semoga bermanfaat.
Langsung saja kami jelaskan caranya membaca candlestick, sebelumnya lihat gambar candlesticks dibawah ini!
Ganbar di atas merupakan 2 gambar candlesticks yang warna kotaknya berbeda, candlesticks A warna kotaknya hitam, sedangkan candlestick B warna kotaknya adalah putih.
Itu artinya adalah :
- Candlestick A yang warna kotaknya hitam menunjukkan bahwa harganya bergerak naik atau grafik forexnya naik.
- Candlestick B yang warna kotaknya putih menunjukkan bahwa harganya bergerak turun atau grafik forexnya turun.
Gambar di atas menunjukkan nama-nama bagian dari candlestick :
- Garis yang terlihat di atas kotak candlestick namanya adalah garis shadow atas.
- Garis yang terlihat di bawah kotak candlestick namanya adalah garis shadow bawah.
- Kotak berwarna hitam/ putih yang terletak dibawahnya garis shadow atas dan di atasnya garis shadow bawah namanya adalah body atau badan candlestick.
Gambar di atas adalah menunjukkan letak harga high (tertinggi), harga low (terendah), harga open (pembukaan) dan harga close (penutupan).
- Pada candlestick kotak hitam dan kotak putih, harga high-nya terletak diujung garis shodow atas.
- Pada candlestick kotak hitam dan kotak putih, harga low-nya terletak diujung garis shodow bawah.
- Perbedaannya adalah kalau candlestick warna kotaknya hitam, harga open nya terletak dibawah dan harga close nya terletak di atas.
- Sedangkan pada candlestick warna kotaknya putih, harga open nya terletak diatas dan harga close nya terletak dibawah.
Demikianlah panduan caranya membaca candlestick level dasar itu yang dapat kami jelaskan kepada Anda, semoga bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar